Hari ini adalah penutupan Pekan Ramadhan SMK Negeri 1 Sijuk, yang bertepatan 18 Ramadhan 1442 H. Acara dimulai pada jam 4 sore, yang diisi dengan penampilan siswa/i SMK Negeri 1 Sijuk seperti mengaji dan menyanyikan lagu religi, serta menghadirkan ustad Amin Nasution yang memberikan Tausiah mengenai peringatan Nuzulul Qur’an. Acara dihadiri oleh kepala sekolah, guru-guru, pegawai, dan siswa/i dari kelas 10. Kemudian acara dilanjutkan dengan buka puasa bersama dan sholat magrib berjamaah.

Berita Terkini
Khela Futsal Championship
Bertanding di Stadion Futsal GOR Tanjungpandan bernama Turnamen Khela Futsal Championship Kamis (24/04/2025) malam, lagi – lagi Siswa SMK Negeri 1 Sijuk mendapatkan juara Pertama. Dengan ini SMK Negeri 1 Sijuk mencatatkan sejarah mendapatkan Juara Pertama Empat kali berturut – turut, di beberapa turnamen Futsal. SMAPI CUP Pangeran CUP Ramadhan