Pada pekan Ramadhan di hari ketiga SMK Negeri 1 Sijuk di isi dengan lomba Menyanyi Religi. Peserta yang mengikuti terdiri dari 10 orang perwakilan dari kelas 10. Setelah itu peserta disaring menjadi 5 finalis. Siswa/i tersebut yaitu Rebi, Kevin, Yora, Ulviani, dan Reza.

Berita Terkini
Juara 3 Lomba Fotografi FLS3N
Selamat kepada Olivia Zalianti mendapatkan Juara 3 lomba Fotografi dalam ajang FLS3N, yang bertempat di SMK Negeri 1 Tanjungpandan. Berita ini disampaikan oleh “Ferdy Sadilah” Rabu, (03/07/2025) melalui kanal Grup WhatsApp SMK Negeri 1 Sijuk. Dokumentasi: Ferdy Sadilah Penulis & Editor: Joko Diarso